Connect with us

    DKI Jakarta

    Pengguna Jalan Keluhkan Kemacetan Setiap Hari Dijalan Kapuk Raya, Cengkareng, Jakarta Barat

    Published

    on

    Jarrakpos.com//JAKARTA, Sejumlah pengguna jalan mengeluhkan macetnya arus lalu lintas di sekitar jalan Kapuk Raya, Cengkareng, Jakbar yang menuju arah Jembatan Kapuk.

    Berdasarkan keterangan warga sekitar selama ini yang mengatur lalu lintas di sana adalah tukang parkir atau biasa disebut pa ogah, sementara petugas tidak ada yang mengatur.

    RN (40), salah seorang supir  logistik menceritakan, ia sering melintas dan mengeluhkan kemacetan di jalan Kapuk Raya.

    “jalan kapuk Raya,cengkareng,jakarta barat,sudah sejak dulu sering macet tapi belum pernah ada petugas yang mengatur kadang sampai stuck” ungkap RW.

    Advertisement

    RN menambahkan, titik kemacetan terjadi di jembatan baru dan pertigaan pos polisi, sementara yang mengatur bukan petugas terkait melainkan pa ogah yang selalu memprioritaskan yang memberi uang parkir,jadi imbasnya macet panjang.

    “Titik kemacetan tersebut sejatinya merupakan jalan alternatif untuk melintas dari arah Jakarta Barat menuju Jakarta Utara, kemacetan parah  di lokasi  kerap terjadi sewaktu jam berangkat kerja dan jam pulang kerja” pungkasnya.//RidwanJP

    Continue Reading
    Advertisement
    Click to comment

    You must be logged in to post a comment Login

    Leave a Reply

    Advertisement

    Tentang Kami

    JARRAKPOS.com merupakan situs berita daring terpercaya di Indonesia. Mewartakan berita terpercaya dengan tampilan yang atraktif dan muda. Hak cipta dan merek dagang JARRAKPOS.com dimiliki oleh PT JARRAK POS sebagai salah satu perusahaan Media Cyber di unit usaha JARRAK Media Group.

    Kantor

    Jl. Danau Tempe No.30 Desa Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Denpasar – Bali Kode Pos: 80227
    Tlp. (0361) 448 1522
    email : [email protected]

    Untuk pengajuan iklan dan kerja sama bisa menghubungi:
    [email protected]