Connect with us

Sumatera Utara

Walikota Waris Sambut Kunjungan Kapolda di Tanjungbalai

Published

on

Kedatangan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi ke Kota Tanjubalai disambut langsung Wali Kota Waris Tholib bersama jajaran Forkopimda serta masyarakat, Rabu (25/10) sore.

Kedatangan Kapolda dalam agenda Kunjungan Kerja (kunker) ke Mako Polres Tanjungbalai guna memberikan pengarahan terkait kesiapan Simulasi Sistem Pengamanan (Sispam) pada Pemilu tahun 2024.

Kapolda Agung ke kota Tanjungbalai mengendarai Helikopter mendarat di Stadion Asahan Sakti. Warga Tanjungbalai juga mendapat kesempatan berfoto bersamanya saat meninggalkan Tanjungbalai menuju kota Medan. (NISFU SIRAIT).

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply

Advertisement

Tentang Kami

JARRAKPOS.com merupakan situs berita daring terpercaya di Indonesia. Mewartakan berita terpercaya dengan tampilan yang atraktif dan muda. Hak cipta dan merek dagang JARRAKPOS.com dimiliki oleh PT JARRAK POS sebagai salah satu perusahaan Media Cyber di unit usaha JARRAK Media Group.

Kantor

Jl. Danau Tempe No.30 Desa Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Denpasar – Bali Kode Pos: 80227
Tlp. (0361) 448 1522
email : [email protected]

Untuk pengajuan iklan dan kerja sama bisa menghubungi:
[email protected]