Connect with us

Bengkulu

Meriah Peringatan HUT Bhayangkara Ke-78 Dengan Tema Polri Presisi Menuju Indonesia Emas

Published

on

BENGKULU,jarrakpos.com – Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke 78 dilaksanakan meriah dengan tema polri yang presisi mendukung percepatan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan menuju Indonesia emas, bertempat di Balai Raya Semarak Bengkulu.

 

Kegiatan ini diawali dengan upacara bendera pagi hari serta di meriahkan dengan berbagai aksi dari para polri dalam menghibur HUT Bhayangkara dan dilanjutkan dengan acara syukuran bersama.

 

Advertisement

Dalam hal ini Irjen. Pol. Drs. Armed Wijaya, M.H berpesan, semoga Polri ke depan lebih profesional lagi sukses dan lebih berjaya dan sukses menjalankan amanah yang diembankan oleh masyarakat dalam menegakkan hukum secara profesional.

 

“Jadi kami mohon doa restu kepada semua komponen yang ada di Bengkulu mulai dari pemerintah daerah, masyarakat, tokoh masyarakat dan semuanya termasuk wartawan,” kata Armed.

 

Advertisement

Dikatakan Armed dalam HUT ini semoga keberaan polri selalu berguna di masyarakat serta menjaga negera RI ini dengan hati yang ikhlas.

 

“Kami berharap polri selalu bisa menjaga kemanan negara untuk kepentingan bersama,” tutupnya.

Advertisement
Continue Reading
Advertisement
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply

Advertisement

Tentang Kami

JARRAKPOS.com merupakan situs berita daring terpercaya di Indonesia. Mewartakan berita terpercaya dengan tampilan yang atraktif dan muda. Hak cipta dan merek dagang JARRAKPOS.com dimiliki oleh PT JARRAK POS sebagai salah satu perusahaan Media Cyber di unit usaha JARRAK Media Group.

Kantor

Jl. Danau Tempe No.30 Desa Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Denpasar – Bali Kode Pos: 80227
Tlp. (0361) 448 1522
email : jarrakpos.com@gmail.com

Untuk pengajuan iklan dan kerja sama bisa menghubungi:
jarrakpos.com@gmail.com