Connect with us

    KESEHATAN

    Polres Magelang Kota Lakukan Percepatan Vaksin Dosis 3 di Taman Kyai Langgeng

    Published

    on

    KOTA MAGELANG – Polres Magelang kota melakukan vaksinasi Covid-19 pada Komunitas JJB Ceria dan Karyawan Taman Kyai Langgeng sebanyak 60 orang , Kapolres Yolanda melaksanakan kegiatan Vaksinasi masal boster yang digelar di beberapa tempat salah satunya di Klinik Medika Bhayangkara Polres Magelang Kota. Vaksinasi dilaksanakan dari tanggal 15 sd 19 februari 2022.
    Kegiatan tersebut merupakan dukungan Polres Magelang Kota untuk percepatan vaksin, Kurangi Risiko Long Covid-19.

    Dok.jarrakpos/fri

    Kapolres Magelang Kota AKBP Yolanda mengatakan capaian vaksinasi sebanyak 60 orang . Vaksin akan dilaksanakan samapai target terpenuhi , Kota Magelang masuk (PPKM) level 3, maka harus cepat melakukan antisipasi.

    pelayanan vaksin akan di berikan kepada masyarakat dilaksanakan di Klinik Medika Bhayangkara Polres Magelang Kota.

    “Warga di Kota Magelang sangat antusias untuk ikut vaksinasi.

    Dok.jarrakpos/fri

    Kapolres mengapresiasi semua pihak yang telah gencar melaksanakan sosialisasi kegiatan vaksinasi , dan memberi penyadaran pentingnya vaksinasi. Termasuk, vaksinator yang telah bekerja keras memberi pelayanan pada masyarakat.“(fri)

    Editor : Feri

    Advertisement

    Sumber : Humas Polres Magelang Kota

    Continue Reading
    Advertisement
    Click to comment

    You must be logged in to post a comment Login

    Leave a Reply

    Advertisement

    Tentang Kami

    JARRAKPOS.com merupakan situs berita daring terpercaya di Indonesia. Mewartakan berita terpercaya dengan tampilan yang atraktif dan muda. Hak cipta dan merek dagang JARRAKPOS.com dimiliki oleh PT JARRAK POS sebagai salah satu perusahaan Media Cyber di unit usaha JARRAK Media Group.

    Kantor

    Jl. Danau Tempe No.30 Desa Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Denpasar – Bali Kode Pos: 80227
    Tlp. (0361) 448 1522
    email : [email protected]

    Untuk pengajuan iklan dan kerja sama bisa menghubungi:
    [email protected]