Connect with us

    OLAHRAGA

    PSDS Wajib Menang Lawan Semen Padang

    Published

    on

    Lubuk Pakam, Jarrakpos – Tim PSDS Deli Serdang dan tim Semen Padang, sama berambisi merenovasi posisi di klasmentara LI-2 diwilayah barat.

    Tragis tim PSDS, pasca derita kekalan dari tim Perserang Banten 1-2. Nasib tim Traktor Kuning, kembali terpuruk menemani tim PSPS Riau didasar klasmen.

    Sebagai mana menotoring Wartawan Jarrakpos Syafa’at pertandingan kali ke 5 PSDS hanya peroleh nilai 4 poin. Sedangkan tim Semen Padang, kini berada posisi urutan ke 3. Hasil 5 kali pertandingan, mendapat nilai 8 poin.

    Tidak ada alternatif lain. Jika PSDS ingin terlepas dari belenggu klasmen dasar ‘neraka’ LI-2 Wilayah barat.

    Advertisement

    Berkewajiban PSDS mengalahkan tim Semen Padang. Jika menderita kalah, PSDS eksis mendekam didasar klasmen.

    Sementara tim Semen Padang, berupaya menangkan pertandingan dari tim PSDS. Guna meroket ke posisi papan atas bersama tim PSMS Medan, dan tim Karo united tanah Karo.

    Pemantauan Wartawan Jarrakpos dilapangan tim Traktor Kuning PSDS, terkesan eksis membongkar pasang onderdil.

    Sejauh itu dua mesin haus gol. Jecson Filix dan Yon Perterson, terlalu riskan untuk diturunkan memperkuat tim PSDS menghadapi tim Semen Padang.

    Advertisement

    Tim manager PSDS Deli Serdang Herman Sagita. Dan Pelatih kepala PSDS Susanto dikonfirmasikan secara terpisah, dilapangan PU komplek Pemkab, Rabu.(28/9/2022), membenarkan hal tersebut. Jecson Filix kondisi kakinya cedera belum membaik.

    Jecson cedera kakinya pada saat PSDS menjamu PSPS Riau, di Stadion Baharoeddin Lubuk Pakam, sepekan yang lalu.

    Sedangkan si rambut gimbal Yon Piterson, cedera kakinya saat PSDS melawan Perserang Banten Jabar.

    Untuk menghadapi tim Semen Padang, Jum’at sore di Stadion Lubuk Pakam.

    Advertisement

    Manager tim PSDS mohon do’a restu dari pecinta sepakbola dan warga masyarakat agar tim PSDS berhasil memetik kemenangan dari Semen Padang.

    Untuk nama pemain pengganti. Besok saja, kita lihat kondisi pemain besok. Ucapnya pada Wartawan Jarrakpos.
    (Sft).

    Continue Reading
    Advertisement
    Click to comment

    You must be logged in to post a comment Login

    Leave a Reply

    Advertisement

    Tentang Kami

    JARRAKPOS.com merupakan situs berita daring terpercaya di Indonesia. Mewartakan berita terpercaya dengan tampilan yang atraktif dan muda. Hak cipta dan merek dagang JARRAKPOS.com dimiliki oleh PT JARRAK POS sebagai salah satu perusahaan Media Cyber di unit usaha JARRAK Media Group.

    Kantor

    Jl. Danau Tempe No.30 Desa Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Denpasar – Bali Kode Pos: 80227
    Tlp. (0361) 448 1522
    email : [email protected]

    Untuk pengajuan iklan dan kerja sama bisa menghubungi:
    [email protected]