NEWS
Tandatangani Perdamaian, Transport Konvensional dan Taksi Online Sepakat Tak Arogan
Baca juga : Persatuan Pengusaha Transport Online Dukung Gubernur Buat Aplikasi Tandingan
Terkait Pergub tentang Transportasi Umum yang sedang dirancang Gubernur Bali, Wayan Koster, pihaknya juga berharap, agar mengakomodir baik itu angkutan konvensional maupun online, sehinggga tidak ada yang dirugikan. “Untuk Pergub itu diharapkan bisa sesuai dengan PM 118 tahun 2018 tentang angkutan khusus,” pungkasnya. Sebelumnya dari pihak transport konvensional meminta, agar pihak taksi daring agar mengikuti aturan, misalnya turut berkontribusi pada desa adat, jika ingin mangkal di Bandara Ngurah Rai. “Cuman cari makan itu kan, kemana kita bergabung. Kan harus menghormati aturan-aturan kami yang sudah ada,” ungkap Nyoman Suwendra alias Jhon. tra/ama
You must be logged in to post a comment Login